PT Bina Karya Suvarga

Perorangan Badan Hukum

PT BinaKarya Suvarga adalah penyedia layanan jasa General Contractor Design and Build pada bidang penataan ruang dan wilayah, arsitektur, struktur, mekanikal, elektrikal, plumbing dan bidang engineering lain. selama lima tahun terakhir Suvarga telah melayani lebih dari 50 pengguna jasa dari berbagai bidang. Mulai dari Badan Usaha Milik Negara (BUMN), Badan Usaha Milik Daerah (BUMD), Perusahaan swasta, sampai dengan
institusi pendidikan milik swasta. Suvarga selalu berupaya menawarkan dan memberikan solusi terbaik dalam melaksanakan pekerjaan sesuai dengan kontrak yang telah disepakati bersama. Dengan pengalaman yang
teruji kami bangga untuk memberikan solusi dan layanan terbaik untuk menggapai tujuan proyek anda. Kualitas sumber daya manusia menjadi kunci kehandalan layanan Suvarga. Kami memberikan layanan penuh dengan sumber daya manusia profesional di bidangnya. Kualitas yang kami jaga dan terus tingkatkan sejak Suvarga berdiri di tahun 2017.